Monday, October 5, 2020

TERUSLAH MEMPERBAIKI DIRI

Oleh : Al-Ustadz Sumitra Nurjaya S.Pd,i
(Pimpinan Majelis Taklim Al-Kamal Medan & Pondok Pesantren Miftahussuruur Medan)

"Ketika engkau pernah jatuh dalam perbuatan maksiat. Bahkan perbuatan maksiat itu tergolong dosa besar. Maka bertaubatlah, terus memperbaiki diri. Jangan pernah hiraukan perkataan orang - orang tentang masa lalumu itu. Hidupmu adalah yang sekarang ini, bukan yang lalu. Sekarang kamu sudah taubat, sudah memperbaiki diri, ibadah pun mulai teratur. Inilah hidupmu saat ini. Sementara mereka yang selalu mencercamu, mereka hanya tau hidupmu yang lalu, bukan yang skrng. Jadi, biarkan saja orang lain mau berkata apa. Jelasnya, kita ini tidak butuh penilaian dan pengakuan makhluk. Harus semangat, jangan putus asa, jangan berkecil hati atas ucapan - ucapan orang lain. Jangankan kamu, orang 'alim sekali pun bisa tergelincir dalam perbuatan dosa. Karena tidak ada manusia yang tidak pernah berbuat dosa (ma'sum). Karena yang ma'sum itu hanya para Nabi".

والله اعلم


Dalam Sebuah Riwayat Yang Terdapat Di Kitab Mathlaul Badrin, bahwa Rasulullah SAW bersabda : "Barangsiapa menolong/membantu Penuntut Ilmu dan Orang Berilmu, maka ia mendapat pahala seperti pahala membangun 70 Ka'bah".

Mari Meringankan Dakwah dan Para Penuntut Ilmu dengan cara Donasi
Anisah Izzati
BRI 53070102629753

FOLLOW US ON
Facebook
https://m.facebook.com/Majlis-Talim-al-Kamal-Medan-2266238913649987/

Instagram
https://www.instagram.com/mt_alkamal/?hl=id

Kalam Ustadz
https://instagram.com/alkitaabah?igshid=1s85ptebr2kne

Blog Website
https://majlistaklimalkamal.blogspot.com

Youtube
https://youtu.be/c3IT81KzLsM

Contact Person
+62812-6084-9711

اللهم صل وسلم علی سيدنا محمد وعلی آل سيدنا محمد

No comments:

Post a Comment

PESAN BERHARGA UNTUKMU

Oleh : Al-Ustadz Sumitra Nurjaya S.Pd,i  (Pimpinan Majelis Taklim Al-Kamal Medan & Pondok Pesantren Miftahussuruur Medan) Diantara pesan...